Sabtu, 01 November 2008

Cara Reset Printer Canon i850, i950, S600

Cara reset printer canon - Reset printer canon mudah - Reset printer perlu di lakukan ketika kemampuannya dalam mencetak telah berkurang maupun mogok dalam bekerja, dimana mogoknya printer canon tersebut di tandai dengan berkedipnya lampu indikator, yang di sebut dengan blingking.




Blingking printer canon pada dasarnya terjadi karena telah tercapainya batas maksimal dalam pencetakan, dan telah menjadi rahasia umum bahwa kebanyakan printer akan mengalami blingking jika telah mencapai batas maksimal pencetakan.


Dimana perhitungan batas maksimal pencetakan printer tersebut terekam didalam memori printer yang disebut dengan EEPROM (Electrically Erasable Programmable Read-Only Memory) dimana type memori eeprom yang isinya bisa di hapus dengan perintah elektis. 

Mengatasi printer canon blingking dilakukan dengan mereset nilai yang terekam dalam memori EEPROM tersebut dapat di lakukan dengan tombol yang telah tersedia di printer canon.

 Cara reset printer canon blinking tanpa sotfware tambahan.

  1. Matikan printer canon untuk meresetnya
  2. Tekan tombol RESUME jangan di lepas sambil menekan tombol POWER
  3. Lepaskan tombol RESUME
  4. Tekan tombol RESUME dua kali, kemudian lepaskan tombol POWER
  5. Tunggu lampu hijau selesia berkedip setelah menekan tombol resume.
  6. Untuk memilih gunakan tombol RESUME, dan tombol power untuk mengeksekusi fungsi berdasarkan warna dimana warna tersebut dapat di lihat fungsinya seperti di bawah ini
Number of presses - light color - function0 presses - green - Test print (or exit service mode on i960)
1 press - orange - EEPROM info print (plus grid nozzle diagnostic on i960)
2 presses - green - EEPROM initialize
3 presses - orange - Reset waste ink counter