Kamis, 22 Maret 2012

Cara Menggunakan VPN di Windows 7

Mandailing Natal Cara Menggunakan VPN di Windows 7, dengan server tunnel vpnnya berada di medan, saya sendiri berada di pekanbaru dengan suatu alasan :D. Setting VPN servernya saya lakukan via remote dari kota pekanbaru, kesebuah server mikrotik teman di medan, karena beliau menanyakan bagaimana cara mengamankan lalu-lintas data yang sangat rahasia di sebuah perusahaan. Dan saya jawab VPN adalah solusinya.
Dan akhirnya saya installkan / setting pptp server di mikrotiknya, dan test menggunakannya di kota pekanbaru, yang saya bahas disini bukan tentang membuat vpn servernya tapi bagaimana cara menggunakan server vpn itu dengan client windows7. Jika anda tertarik ingin mencoba vpn server di mikrotik, silahkan merujuk ke blog saya yang lain di www.mandailingnatal.com.
Cara menggunakan VPN di windows 7

Misalkan ip remote / ip public vpn adalah berikut: 180.204.22.23

Username: teloddadar password: dadartelor

Masukkan di windows7 caranya:

Buka Control Panel\All Control Panel Items\Network and Sharing Center


Klik Set Up a New Connection On Network


Klik Connect To A Network Places -> klik Tombol NEXT


Klik Use My Internet Connection PVN


Isikan ip Server public yang kita dapat tadi : 180.204.22.23 - Klik NEXT


Isikan password server vpn kita misalnya:
Username: teloddadar
Password: dadartelor

Kemudian klik tombol CONNECT



Tunggu sampai terkoneksi, jika tidak terkoneksi pastikan ip-address vpn, username dan password vpn yang anda dapatkan benar.



Jual VPS yang terinstall didalamnya VPN hanya 400RB/tahun